Afinitas elektron adalah besarnya energi yang dihasilkan atau dilepaskan olehatom netral dalam bentuk gas untuk menangkap satu elektron sehingga membentukion negatif.Afinitas elektron dapat digunakan sebagai ukuran mudah tidaknya suatu atommenangkap elektron. Afinitas elektron dapat benilai negatif atau positif. Afinitaselektron bernilai negatif apabila terjadi pelepasan energi pada saat menangkapelektron. Sebaliknya, afinitas elektron berharga positif apabila terjadi penyerapanenergi pada saat menangkap elektron. Semakin besar energi yang dilepas (afinitaselektron negatif), semakin besar kecenderungan untuk mengikat elektron menjadiion negatif.Afinitas elektron kecil berarti sukar menangkap elektron.Afinitas elektron besar berarti mudah menangkap elektron
0 komentar:
Posting Komentar