Sabtu, 04 Februari 2012

Hukum Proust


Pada tahun 1799, Joseph Louis Proust (1754-1826) dari Perancis melakukan eksperimen, yaitumereaksikan unsur hidrogen dan unsur oksigen. Iamenemukan bahwa unsur hidrogen dan unsur oksigenselalu bereaksi membentuk senyawa air denganperbandingan massa yang tetap, yaitu 1 : 8.Proust juga meneliti beberapa senyawa yang lain dan memperoleh kesimpulanyang sama, yaitu perbandingan berat unsur-unsur yang menyusun suatu senyawa tidakpernah berubah.

Hukum Perbandingan Tetap berbunyi:
“Perbandingan massa unsur-unsur dalam suatu senyawa adalah tetap.”
Dengan memakai pemahaman hukum perbandingan tetap, definisi senyawa dapatdiperluas sebagai berikut:
“senyawa adalah zat yang terbentuk oleh dua atau lebih unsur yang berbeda jenisdengan perbandingan massa unsur-unsur penyusunnya adalah tetap”.




Postingan Yang Mungkin Anda Suka :

1 komentar:

  1. oke saya paham “Perbandingan massa unsur-unsur dalam suatu senyawa adalah tetap.” :)

    BalasHapus